Pendidikan masalah ketiga setelah Kesehatan dan Ekonomi.
Pendidikan masalah ketiga setelah Kesehatan dan Ekonomi. 16 juli 2020 adalah hari pertama saya masuk ke SMK. Saya memilih SMK BHAKTI UTAMA NU Songgom sebagai sekolah lanjutan saya setelah SMP. Pada tahun kembar itulah terjadi pandemi covid-19 yang membuat sekolah ditutup selama dua pekan, nyatanya sampai saat ini pemerintah belum resmi memberi izin tatap muka. Pemerintah saat ini memerintahkan ke semua sekolah agar sekolah ditutup dengan tujuan meminimalisir penyebaran covid-19. Sekolah pun dilaksanakan secara daring ataupun virtual. " Yaa ini jelas sangat merugikan bagi saya dan teman-teman, saya sekolah di SMK dan SMK lebih banyak prakteknya." Ujar Tresna siswa smk bhakti utama. Dalam situasi pandemi covid-19 ini para siswa/siswi diharuskan belajar dari rumah dengan menggunakan gadget atau gawai. Tapi dalam pelaksanaanya terjadi beberapa kendala, salah satunya adalah para siswa/siswi diharuskan memiliki gaw...